dalam permainan bola voli passing disebut juga

2024-05-17


KOMPAS.com - Operan merupakan salah satu teknik dasar dalam permainan bola voli. Operan pada permainan bola voli disebut passing. Operan atau passing termasuk ke dalam pola pertahanan permainan bola voli. Selain passing, pola pertahanan lainnya dalam bola voli adalah blocking.

Voli merupakan salah satu jenis olahraga yang banyak dimainkan oleh masyarakat Indonesia. Bahkan olahraga ini juga menjadi materi yang diajarkan pada berbagai jenjang pendidikan. Secara umum, beberapa teknik dasar yang perlu dikuasai dalam permainan bola voli adalah serving, passing, blocking, dan attacking.

Baca juga: Bola Voli: Sejarah dan Teknik Dasar. Ada berapa passing dalam permainan bola voli? Dalam teknik passing pada permainan ini sejatinya ada dua jenis, yakni umpan bawah dan atas. Namun, beberapa pembagian lagi, khususnya passing bawah. Berikut jenis-jenis passing dalam bola voli beserta penjelasannya: Passing atas

TRIBUNNEWSMAKER.COM - Inilah merupakan kunci jawaban soal ujian sekolah PJOK kelas 9 : Apa Tujuan melakukan smash dalam permainan bola voli? Pada kunci jawaban soal ujian sekolah PJOK kelas 9 ini dapat dijadikan sebagai acuan belajar siswa untuk mengasah kemampuan diri siswa dan meningkatkan pengetahuan dalam menghadapi ujian sekolah.. Yuk simak! kunci jawaban soal ujian sekolah PJOK kelas 9 ...

Olahraga. Bola voli. Permainan bola voli. Passing atas. Passing bawah. Cara passing atas dalam voli. Cara passing bawah dalam voli. Berikut adalah penjelasan rinci mengenai cara melakukan passing atas dan bawah dalam permainan bola voli.

Sama seperti sepak bola, passing dalam voli juga dilakukan untuk mendukung tim dalam meraih poin. Dalam permainan voli, maksimal sentuhan setiap tim adalah tiga kali. Jika melakukan lebih dari itu, poin bertambah untuk tim lawan. Ada dua jenis teknik passing bola voli, yaitu passing bawah dan passing atas.

KOMPAS.com - Teknik memberikan bola kepada teman yang berada di dalam timnya dengan maksud untuk membuat perencanaan strategi penyerangan terhadap lawan disebut passing. Di dalam permainan bola voli, mengumpan atau passing merupakan salah satu teknik dasar yang harus dikuasai oleh para pemainnnya.

Perbesar. Voli merupakan olahraga yang dikategorikan sebagai permainan bola besar. Cabang olahraga ini dimainkan oleh dua tim, yang masing-masing terdiri atas enam orang dengan posisi berbeda, mulai dari tosser/setter, smasher, libero, hingga defender. (foto: PBVSI)

Aktivitas fisik yang dilakukan dalam permainan bola voli juga dapat meningkatkan pembakaran kalori dan mempercepat metabolisme tubuh. Menurut Harvard Health Publishing , bermain bola voli selama 30 menit dapat membakar hingga 336 kalori (untuk individu seberat 185 pon/83 kg).

Bola yang datang ke pemain akan ditangkap dengan tangan atau jemari yang membentuk rupa permata (diamond-shaped). Setelah itu, bola akan dioper ke pemain berikutnya. Setting atau Assist. Setting atau assist adalah teknik dasar permainan bola voli yang biasanya digunakan pada pantulan kedua atau sesudah pemantul bola pertama melakukan volleying.

Peta Situs